PRINGSEWU – Pesatnya perkembangan informasi dan teknologi dewasa ini, Pengurus dan Anggota Ikatan Pelajar NU (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri NU (IPPNU) harus mampu memanfaatkannya untuk kemaslahatan umat seiring perkembangan zaman. Hal ini ditegaskan oleh Ketua PW IPPNU Provinsi Lampung Amalia Fadhila saat hadir di arena Konferensi Cabang ke 2 …
Read More »Inilah Rundown MTQ Ke 45 Provinsi Lampung di Kabupaten Pesawaran
PESAWARAN – Gelaran Akbar Musbaqah Tilawatil Quran (MTQ) Tingkat Provinsi Lampung ke 45 mulai dilaksanakan sejak tanggal 20 sampai dengan 27 April 2017. Kabupaten Pesawaran dipercaya menjadi tuan rumah ajang tahunan yang kali ini ditempatkan di Islamic Center Kebanggaan warga Pesawaran. Persiapan terlihat sudah dilakukan oleh panitia jauh sebelum pelaksanaan agar …
Read More »Gelorakan Cinta Tanah Air dan NU, Habib Syech Pimpin Ribuan Jamaah Gemakan Ya Lal Wathan Di Kota Metro
METRO – Puluhan Ribu Jamaah memenuhi Lapangan Mulyojati Kota Metro, Lampung, Kamis (20/4). Habib Syech Bin Abdul Qadir Assegaf hadir di Lampung dalam rangka Nusantara Bershalawat yang diselenggarakan oleh Pondok Pesantren Raudlatul Quran Kota Metro. Gelaran Akbar ini merupakan ungkapan wujud syukur atas telah dua windu berdirinya Pondok Pesantren Penghafal Quran …
Read More »Buktikan Shalat Kita Mampu Mencegah Perbuatan Keji dan Munkar
PRINGSEWU – Dalam Al Quran disebutkan bahwa Shalat merupakan ibadah yang dapat mencegah perbuatan keji dan munkar. Mengingatkan pentingnya ayat tersebut, Pembina Ibadah MAN 1 Pringsewu Triyanto, S.Pd mengajak siswa dan siswi Madrasah setempat untuk merealisasikan perintah Allah tersebut. “Jaga shalat kita baik kualitas maupun kuantitas. Mari kita juga aplikasikan ayat …
Read More »Panitia Tentukan Empat Tema English Speech Contest AKSIOMA Kabupaten Pringsewu 2017
PRINGSEWU – Salah satu cabang Lomba yang akan dilaksanakan dalam kegiatan Ajang Kompetisi Seni dan Olah Raga Madrasah (AKSIOMA) Tingkat Kabupaten Pringsewu adalah Lomba Pidato Bahasa Inggris atau English Speech Contest. Lomba yang akan dilaksanakan pada Rabu, 26 April 2017 di MTs N 2 Pringsewu ini akan diikuti oleh seluruh …
Read More »Pesantren dan Madrasah Ajarkan Sikap Kritis namun Tetap Moderat
PRINGSEWU – Salah satu sikap muslim dan warga negara Indonesia yang baik adalah senantiasa menjaga keutuhan dan kebhinekaan bangsa. Keutuhan yang sudah terbina dengan baik di Indonesia selama ini wajib disyukuri karena merupakan anugerah yang luar biasa. “Jangan sampai Indonesia hancur seperti Yaman, Irak dan Suriah. Dalam bernegara Pancasila dan …
Read More »Ujaran dan Ajaran Dalam Istighotsah Kubro
Oleh: Ketua Rabithah Ma’ahid Islamiyah Malang Jatim, H. Abu Yazid AM.MA Dunia ini seringkali jadi aneh karena dipenuhi manusia yang aneh-aneh. Namun keanehan memang sengaja diciptakan agar jadi i’tibar bagi manusia yang cerdas untuk merawat jiwa ulul albab serta kecerdasannya. Maka wajar jika beri’tibar pada keanehan dunia itu tdk mungkin dilakukan oleh …
Read More »Cerminkan Akhlak Nabi, Islam Di Indonesia Jadi Contoh Dunia luar
TANGGAMUS – Katib Syuriyah PBNU KH Zulfa Musthofa mengatakan, Nahdlatul Ulama adalah Jam’iyyah mubarokah dan mayoritas yang berdasarkan penelitian Lembaga Survei Indonesia (LSI) tahun 2014 memiliki anggota lebih dari 90 juta yang tersebar di seluruh penjuru dunia. NU di Indonesia, lanjutnya, menjadi barometer dan contoh Islam yang sopan, toleran, lemah lembut …
Read More »Manusia yang Sempurna Shalatnya adalah Manusia Paripurna
PRINGSEWU – Mustasyar PCNU Kabupaten Pringsewu KH Sujadi menegaskan bahwa seseorang yang melakukan shalat secara sempurna berikut dengan rangkaian ibadah yang mengiringi seperti wudhu, dzikir dan sebagainya merupakan insan yang paripurna. Hal ini disampaikannya dalam Kajian Tafsir Surat Al-Maun pada Ngaji Ahad Pagi (Jihad Pagi) yang dilaksanakan di Gedung NU …
Read More »Meriahkan Khataman Santri, API Bahrul Ulum Akan Gelar Festival Hadrah
TANGGAMUS – Kegiatan Haflatut Tasyakkur lil Ikhtitam Pondok Pesantren API Bahrul Ulum di Desa Margodadi Kecamatan Sumberejo Kabupaten Tanggamus setiap tahunnya selalu diadakan dengan meriah. Ribuan pengunjung memadati rangkaian kegiatan Pondok Pesantren Tua di Kabupaten Tanggamus ini setiap tahunnya yang diisi dengan berbagai macam kegiatan Pra-Haflah. Salah satu kegiatan yang cukup …
Read More »