Featured

Featured posts

Kabar Gembira! Pendaftaran Festival Film Hari Santri Diperpanjang

Pringsewu. Panitia Festival Film Nusantara dalam rangka memperingati hari santri tahun 2021 yang jatuh pada tiap 22 Oktober, memperpanjang masa pendaftaran peserta lomba. Semula batasnya adalah 20 September 2021 kemudian diperpanjang menjadi 25 September 2021. Hal tersebut dikarenakan untuk memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk lebih mempersiapkan diri mengikuti ajang bergengsi …

Read More »

LP MA’ARIF NU PRINGSEWU MERIAHKAN HARLAH LP MA’ARIF NU KE-92 DI BUKIT DIORAMA

Nupringsewu.or.id – Dalam memeriahkan Harlah Lembaga Pendidikan Ma’arif Nahdlatul Ulama’ (LP Ma’arif NU) yang ke-92 bertepatan dengan hari Minggu 19 September 2021, keluarga besar LP Ma’arif NU Pringsewu mengadakan acara Family Gathering yang diadakan di Bukit Diorama Kecamatan Pagelaran Utara, Pringsewu, yang merupakan destinasi wisata baru di Kabupaten Pringsewu dengan …

Read More »

Program Kambing Berkah UPZISNU Adiluwih Menuai Hasil

Nupringsewu.or.id – Setelah UPZISNU Kecamatan Adiluwih meluncurkan program “Kambing Berkah ” pada bulan Maret 2021 lalu yang diperuntukkan masyarakat  atau mustahiq yang benar-benar membutuhkan uluran tangan, sekarang mulai dirasakan manfaatnya. Terbukti ketika dilaksanakan monitoring Progres Program pengembangan ekonomi bergulir Program ‘’Kambing Berkah ” UPZIS NU Care-LAZISNU  Kecamatan Adiluwih Tahap 1 …

Read More »

Tingkatkan ketrampilan menulis, LTN NU Pringsewu adakan pelatihan jurnalis

nupringsewu.or.id – Lembaga Ta’alif wan Nasyr Nahdlatul Ulama (LTN NU) Pringsewu mengadakan pelatihan jurnalis secara online pada Sabtu (11/9) dengan mengusung tema “Jurnalis Untuk Umat”. Pelatihan jurnalis ini bertujuan untuk meningkatkan ketrampilan kader-kader NU dalam kepenulisan maupun pengelolaan media sosial. Hal tersebut disampaikan oleh Ketua LTN NU Pringsewu, Hasbi Athoillah …

Read More »

Khatam Juz 9 Tafsir Jalalain, KH Sujadi Ajak Syukuri Nikmat dari Allah SWT

Pringsewu, nuonline. Pengajian kitab tafsir jalalain oleh KH. Sujadi Saddat sudah memasuki khatam juz 9. Pengajian yang dilakukan secara daring melalui aplikasi zoom meeting tersebut diikuti oleh sebagian besar masyarakat Kabupaten Pringsewu yang berasal dari berbagai kalangan. Pada pembahasan khatam Juz 9 ini, Bupati Pringsewu membahas tentang hikmah Al Anfal …

Read More »

Tingkatkan Kapasitas Kader, PC IPPNU Pringsewu Delegasikan Peserta pada Indonesian Students Conference (ISC) 2021

Pringsewu, nuonline. Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kabupaten Pringsewu mendelegasikan dua peserta pada acara Indonesian Student Conference (ISC) 2021 dalam rangka memperingati International Youth Day. Acara tersebut diselenggarakan oleh Pimpinan Pusat IPPNU yang bekerja sama dengan Pusat Kajian Jaminan Sosial (PKJS) Universitas Indonesia pada Sabtu, 21 Agustus …

Read More »